Alt/Text Gambar

Membuat Sambal Cumi

Written By erwin taniema on Jumat, 27 Juli 2012 | 08.20



Sambal Cumi :
Untuk 4 porsi
Bahan :
  1. 600 gr cumi-cumi, bersihkan tintanya.
  2. 2 buah jeruk limau.
  3. 8 sdm minyak goreng, untuk tumis.
Bumbu :
  1. 12 butir bawang putih, iris tipis.
  2. 8 siung bawang putih, iris tipis.
  3. 10 buah cabai merah, iris tipis.
  4. 8 buah cabai rawit merah, iris tipis.
  5. 6 batang serai, ambil bagian putihnya iris tipis.
  6. 6 lembar daun jeruk.
  7. 2 buah tomat.
  8. 2 sdt terasi bakar.
  9. 1 ½ sdt gula pasir.
  10. ¾ sdt garam.
Cara Membuat :
  1. Masukan semua bumbu kedalam chopper, proses hingga semua bumbu tercincang kasar.
  2. Panaskan minyak goreng, tumis bumbu hingga harum.
  3. Masukan cumi, masak cumi hingga berubah warna.
  4. Sesaat sebelum di angkat tambahkan air jeruk limau, aduk rata, dan angkat.
Selamat Mencoba dan menikmati.. :) 

Artikel terkait :
1. Membuat Balado Telur Ceplok
2. Cara Membuat Krupuk Wortel
3. Memasak Rendang Tenggiri
4. Membuat Krupuk Amplang Ikan Tenggiri
5. Membuat Kepiting Asam Pedas
6. Membuat Cake Wortel
7. Memasak Tahu dan Tempe Bacem
8. Membuat Krupuk Ikan Tenggiri
9. Memasak Krupuk Basah Khas Kalimantan Barat 

0 komentar:

Posting Komentar